Fakultas Peternakan (Fapet) UB menyelenggarakan yudisium program Sarjana (S1), Kamis (9/2/2017). Bertempat di ruang sidang lt.7, kegiatan yang diikuti oleh 24 mahasiswa ini dihadiri oleh Dekan, Wakil Dekan I, Wakil Dekan III, Ka. Program Studi, KTU, Ka.Bag Nutrisi, Ka.Bag. Sosek, Ka.Bag. THT, Ka.Bag. Produksi Ternak, Ka.Sub Bag Kemahasiswaan, dan Ka.Sub Bag Akademik. Berikut ini daftar mahasiswa yang [...]
↧